Nama : Novia Nur Hasanah
NPM : 55412399
Kelas : 3IA25
Tugas
Softskill II
Pengantar
Teknologi Game
Sejarah
Game yang kini sudah secara umum
dimainkan pada handpone,smartphone atau gadget di berbagai kalangan. Fruit
Ninja hadir sebagai game yang banyak digemari diberbagai kalangan. Fruit Ninja adalah video game yang
dikembangkan oleh Halfbrick Studios di Brisbane, Australia. Halfbrick Studios menggunakan C ++ sebagai
bahasa pemrograman pilihan mereka. Mereka juga menggunakan
perangkat lunak seperti Microsoft Visual Studio dan Apple Xcode karena memungkinkan mereka untuk "menghindari
harus menulis ulang banyak kode, kontrol
atas kinerja, hal fine tune, penggunaan memori kontrol serta memanfaatkan perpustakaan pihak ketiga untuk
pengembang game".
Game ini dirilis pertama kali pada tanggal 21 April 2010 untuk iPod Touch. Berikut ini tahun beserta platform
handphone yang dapat dijalankan yaitu :
1. iPod Touch, iPhone April 21, 2010
2. iPad July 14, 2010
3. Android September 17, 2010
4. Windows Phone December 22, 2010
5. Symbian OS March, 2011
6. Bada OS March 29, 2011
7. Xbox 360 August 10, 2011
8. Windows 8 June 7, 2012
9. Nook Color June 10, 2011
10. PlayStation Vita August 13, 2013
11. Xbox One March 18, 2015
Pengertian
Fruit Ninja merupakan video game. Video game adalah permainan elektronik yang melibatkan interaksi
manusia dengan user
interface untuk menghasilkan umpan balik visual pada perangkat video. Video kata dalam video game tradisional disebut perangkat layar.
Cara Bermain
Game Fruit Ninja ini mengisahkan seorang ninja yang harus
memotong berbagai buah buahan yang sudah disiapkan. game ini mengasah kemampuan
untuk memotong buah-buahan yang beterbangan disana sini. Jika anda berhasil memotong
banyak buah-buahan maka anda kan mendapatkan Point. Dengan latar belakang
dinding kayu, berbagai jenis buah (dan sesekali muncul bom) terus dilempar ke
udara. Ada beberapa mode dalam permainan ini, yaitu Zen Mode, Classic, dan
Arcade Mode.
Zen adalah permainan tanpa bom Cocok bagi Anda yang ingin berlatih combo. Combo sendiri adalah penambahan point jika Anda dapat melakukan slicing buah minimal 3 buah sekaligus (akan dijelaskan lebih dalam pada posting selanjutnya).
Classic mode adalah mode dimana terdapat bom yang dapat
"mematikan" permainan Anda dan Anda hanya mendapat kesempatan
membiarkan 3 buah jatuh tanpa melakukan slicing sama sekali. Tekanan yang
diberikan dalam mode ini sangat besar.
Mode terakhir adalah Arcade Mode. Berbeda dengan bom yang
dimiliki Classic Mode, bom yang dimiliki Arcade tidak mematikan, hanya
mengurangi poin Anda sebanyak 10 poin. Dalam waktu 60 detik, terdapat beberapa
bonus yang dapat memudahkan Anda mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya. Berapa
buahpun yang jatuh tidak akan dihitung sebagai ending permainan mode ini
Sumber :
http://en.wikipedia.org/wiki/Fruit_Ninja
http://en.wikipedia.org/wiki/Halfbrick_Studios
http://en.wikipedia.org/wiki/Video_game
Komentar
Posting Komentar